Pages

Monday 27 May 2013

Cara Mendownload Video Youtube gag ribet

Barusan saya melihat beberapa Video bagus, namun saya agak kesulitan dalam mendownloadnya. Sudah sejak lama Idm sudah terpasang namun kurang efektif, hanya file-flie tertentu saja yang bisa diwonload entah kurang di bagian tools mananya. Lalu bagaimana caranya agar tetap bisa mendownload video tersebut?
Berdasarkan tutorial yang ada di mesin pencarian , banyak sekali cara untuk mendownload video Youtube bisa dengan Youtube Download Manager, IDM, atau KeepVid. Kesemuanya memberikan kemudahan tersendiri namun menurut yang saya alami lebih cocok menggunakan Saveform.net karena dengan menggunakan Saveform.net kita tidak perlu 'cape-cape' untuk melakukan instalasi sofware selain itu juga mudah untuk digunakan dan tidak memakan banyak waktu.
Apa saja yang harus dilakukan?
  1.  Kunjungi situsnya di http://ssyoutube.com. Sebelum masuk ke situs ada baiknya membuka terlbih    dahulu video yang diinginkan seperti terlihat pada gambar dibawah. Kemudian Copy alamat URL video 
  2. Masuk situsnya kemudian paste pada kotak yang tersedia seperti gambar dibawah. Setelah itu klik Download. setalah itu pilih jenis file yang akan didownload. Klik dan kemudian komputer akan mendownload secara otomatis.
selamat mencoba, Mudah2an berhasil :) dan keep smiling


No comments:

Post a Comment