Pages

Saturday 31 October 2015

Ilmu, Ahli, Sikap baik (MGTV)


Benar juga apa kata pak Mario, " Mengapa orang kurang pandai bisa menjadi atasan kita??"

Mari kita menganalisis hal ini.
Orang bisa dibutuhkan karena ia sering membantu orang lain.  Keinginan membantu orang lain inilah yang disebut dengan sikap baik. Berawal dari sikap baik maka seseorang baru akan terlihat ilmu dan keahliannya.

Sudah berilmu saja sudah dihargai oleh orang lain, palagi ahli. Tentu orang akan menghargai kita. Namun berilmu dan ahli saja tidak cukup. Dibutuhkan sikap baik disana.

Berilmu dan ahli namun pelit dan egois?  Ga banget kan.

Nah yu mulai tersenyum kepada semua orang, kenal atau tidak urusan belakang. Ucapkan dengan santun
"Apa yang bisa saya bantu ?"
Insyallah kita akan menjadi pribadi yang dirindukan dan dibutuhkan oleh orang. Dalam rangka mengabdi untuk sesama umat manusia untuk Allah tentunya.

No comments:

Post a Comment